TPK North Maluku Province September 2016 down 11.83 pts - BPS-Statistics Indonesia Halmahera Barat Regency

|| To get the BPS data please come to an Integrated Services Statistics BPS West Halmahera in Jl. Muhammad Hatta, Village Hatebicara, Jailolo every working day from 07.30 till 15:30 CET || The Halmahera Barat publication in Figures 2021 was released on February 26, 2021 and can be downloaded for free

TPK North Maluku Province September 2016 down 11.83 pts

TPK North Maluku Province September 2016 down 11.83 ptsDownload Official Statistics News
Release Date : November 1, 2016
File Size : 0.43 MB

Abstract

Jumlah Tamu Mancanegara yang menggunakan fasilitas akomodasi di Maluku Utara pada September 2016 sebanyak 27 orang, atau turun sebesar 20,59 persen dibanding jumlah Tamu Mancanegara Agustus 2016 sebanyak 34 orang.
Tamu Nusantara pada September 2016 tercatat sebanyak 12.527 orang atau naik sebesar 0,07 persen dibanding jumlah Tamu Nusantara Agustus 2016 yang sebanyak 12.518 orang.
Jumlah tamu asing dan dalam negeri yang datang dan menginap di Maluku Utara pada September 2016 adalah 12.554 orang atau naik 0,02 persen dibanding bulan sebelumnya sebanyak 12.552 orang.
Tingkat Penghunian Kamar (TPK) Hotel/Akomodasi di Provinsi Maluku Utara pada September 2016 mencapai rata-rata 38,20 persen atau turun sebesar 11,83 poin bila dibandingkan TPK Agustus 2016 yang sebesar 50,03 persen.
Rata-rata lama menginap tamu Asing dan Tamu Nusantara adalah 2,02 hari pada September 2016 atau turun sebesar 0,66 poin bila dibanding Agustus 2016 yang sebesar 2,68 hari.
Badan Pusat Statistik

BPS-Statistics Indonesia

Badan Pusat Statistik Kabupaten Halmahera BaratJl. Mohammad Hatta Desa Hatebicara Jailolo Maluku Utara - 97752

Telp (0922) 2221572

Faks (0922) 2221429

 Mailbox : bps8201@bps.go.id

logo_footer

Copyright © 2023 BPS-Statistics Indonesia