Analisis Hasil Survei Kebutuhan Data BPS Kabupaten Halmahera Barat 2021 - Badan Pusat Statistik Kabupaten Halmahera Barat

|| Untuk mendapatkan data BPS silahkan datang ke Pelayanan Statistik Terpadu BPS Kabupaten Halmahera Barat di Jl. Muhammad Hatta, Desa Hatebicara, Jailolo setiap hari kerja mulai pukul 07.30 s.d 15.30 WIT || Publikasi Halmahera Barat Dalam Angka 2021 telah rilis pada tanggal 26 Februari 2021 dan dapat diunduh secara gratis!!||

Analisis Hasil Survei Kebutuhan Data BPS Kabupaten Halmahera Barat 2021

Nomor Katalog : 1399013.8201
Nomor Publikasi : 82010.2116
ISSN/ISBN : -
Frekuensi Terbit : Tahunan
Tanggal Rilis : 23 Desember 2021
Bahasa : Indonesia
Ukuran File : 3.51 MB

Abstraksi

Badan Pusat Statistik (BPS) merupakan lembaga publik yang memiliki tugas dan tanggung jawab menyediakan data dan informasi di bidang statistik. Dalam menghasilkan dan menyajikan data statistik, BPS senantiasa berusaha untuk memperhatikan kepuasan serta kualitas pelayanan kepada pengguna data yang mencari data statistik. BPS selalu berupaya untuk memberikan pelayanan publik yang lebih baik. Oleh karena itu, perlu dilakukan identifikasi kebutuhan dan tingkat kepuasan pengguna data melalui Survei Kebutuhan Data (SKD).BPS Kabupaten Halmahera Barat melaksanakan SKD 2021 pada bulan Juni-September 2021 dengan responden yang berasal baik dari pengunjung Pelayanan Statistik Terpadu (PST) BPS Kabupaten Halmahera Barat, maupun dari responden yang melakukan pengisian secara online. Hasil kegiatan SKD 2021 disajikan dalam bentuk publikasi yang berisi analisis karakteristik pengguna data, analisis kepuasan kualitas data, dan analisis performa unit pelayanan.
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kabupaten Halmahera BaratJl. Mohammad Hatta Desa Hatebicara Jailolo Maluku Utara - 97752

Telp (0922) 2221572

Faks (0922) 2221429

 Mailbox : bps8201@bps.go.id

logo_footer

Tentang Kami

Manual

S&K

Daftar Tautan

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik